Kelas 5C Kambera Dalam Kolase Kata

Ikal La Karamat, Kota Bima - Rabu, 31/01/2024

Sebagai penunjang pemahaman dan proses belajar pada Materi fi'il madhi ( past tense ) dalam tema fil fashli atau di dalam kelas. Guru bahasa Arab fase C yakni ustadzah Nurul Hidayatullah, S.Pd hari ini mencoba hal baru yaitu merancang kolaborasi siswa dalam pembuatan kolase dari susunan kata yang dirangkai dalam kalimat sempurna. Permainan merangkai ini terlihat sederhana namun menguji konsentrasi dan menggali ingatan siswa  serta menarik siswa untuk lebih teliti dan kritis terhadap perbedaan tanda pada dhomir dalam fi'il madhi

Dengan di kerjakan secara berkelompok memungkinkan siswa berkolaborasi aktif dan saling membantu dengan menjadi tutor sebaya.


(Penulis: Nuruh Hidayatullah,S.Pd)